Jumat, 01 November 2019 10:10
Pengusaha pom mini di Balikpapan diminta segera mengurus izin ke Badan Pengatur Hilir (BPH) Minyak dan Gas Bumi (Migas) paling lambat Desember tahun ini. Jika belum punya izin, pemkot akan melakukan penertiban.
Pengusaha pom mini di Balikpapan diminta segera mengurus izin ke Badan Pengatur Hilir (BPH) Minyak dan Gas Bumi (Migas) paling…