Senin, 20 November 2023 12:14
Dukungan Palestina dari Kota Tepian
Aksi damai dilakukan solidaritas Palestina di Taman Samarendah, Minggu (19/11). Aksi tersebut berlangsung tertib, dan menggaungkan untuk terus membantu warga di Palestina, baik lewat bantuan dana sekaligus mendoakan agar semuanya segera berakhir. MUHAMMAD RIZQ/LJKP