Rabu, 18 Januari 2023 12:36
Proyek Terbengkalai
Jalan dua jalur di Melak Seberang, Kelurahan Melak Ilir, Kecamatan Melak, Kubar ke Jembatan Aji Tulur Jejangkat terbengkalai. Hal ini menyusul terhentinya pembangunan jembatan pertama menyeberangi Sungai Mahakam di wilayah Kubar, sejak 10 tahun lalu. Warga berharap, akses yang merupakan pintu gerbang ke Kecamatan Mook Manaar Bulatn ini segera dibangun lagi.