Penerapan Protokol Kesehatan di Wahana Ice Skating

- Minggu, 21 November 2021 | 21:19 WIB

Menyambut libur Natal dan tahun baru, Pentacity Shopping Venue Balikpapan Superblok (BSB) menghadirkan wahana ice skating atau seluncur es di kawasan atrium mal Pentacity Shopping Venue. Dengan mengusung tema “Winter Fun”, wahana ice skating ini disulap sedemikian rupa sehingga pengunjung dapat merasakan pengalaman seperti berada di musim dingin dilengkapi dengan dekorasi ala musim salju dan menyambut keceriaan Natal dan Tahun Baru 20211, dengan tetap menerapkan protokol kesehatan yang ketat selama bermain di wahana ice skating. Wahana ice skating ini mulai dibuka pada Kamis (18/11) hingga 9 Januari 2022 mendatang. Wahana Ice Skating ini beroperasi sesuai jam operasional mal. Yakni mulai pukul 11.00 hingga pukul 21.00 Wita, dimana terdapat 15 sesi ice skating. Di setiap sesinya hanya akan menampung 30 pengunjung, dan satu sesi pengunjung dapat bermain selama 30 menit. (ang)

 

Berikut foto-foto pengunjung yang tengah menikmati Wahana Ice Skating di Atrium mal Pentacity Shopping Venue, dengan tetap menerapkan protokol kesehatan, Kamis (18/11):

1.    Pemeriksaan Suhu Tubuh

-

Setelah membeli tiket, pengunjung yang akan memasuki wahana ice skating akan diperiksa suhu tubuh terlebih dahulu oleh petugas.

 

2.    Wajib Menggunakan Masker dan Sarung Tangan

-

Petugas dan pengunjung yang bermain wajib menggunakan masker dan sarung tangan selama berada di area ice skating.

 

3.    Tersedia Hand Sanitizer

-

Dibeberapa titik di wahana ice skating tersedia hand sanitizer yang dapat digunakan pengunjung.

Halaman:

Editor: izak-Indra Zakaria

Rekomendasi

Terkini

Siapkan Formasi Fresh Graduate Pindah ke IKN

Rabu, 24 Januari 2024 | 23:00 WIB

Truk Ambles di Drainase Proyek DAS

Rabu, 24 Januari 2024 | 11:31 WIB

Pengedar Sabu Diciduk Polisi saat Terlelap di Kamar

Rabu, 24 Januari 2024 | 11:30 WIB

Anies Prioritaskan Ketersediaan Lapangan Kerja

Rabu, 24 Januari 2024 | 11:27 WIB

Jepang vs Indonesia, Maju Tak Gentar...!!

Rabu, 24 Januari 2024 | 10:23 WIB

ASTAGA..!! Ada 26 Motor Hilang di Depan BIGmall

Rabu, 24 Januari 2024 | 10:16 WIB

Menantu Luhut Jadi Komisaris Utama Pindad

Rabu, 24 Januari 2024 | 10:11 WIB

Babinsa Sungai Dama Antar Warga ke Rumah Sakit

Rabu, 24 Januari 2024 | 10:09 WIB

18 Kecamatan di Kukar Kekurangan Pengawas TPS

Rabu, 24 Januari 2024 | 10:08 WIB

Algaka Pelanggar di Kukar Mulai Ditertibkan

Rabu, 24 Januari 2024 | 10:05 WIB

Karena Pemilu, Kasus Korupsi KPU Mahulu Terhambat

Rabu, 24 Januari 2024 | 10:05 WIB
X