Euro Kurang 100 Hari, Inggris-Rusia Paling Siap

- Kamis, 4 Maret 2021 | 10:33 WIB
Krestovsky Stadium, di Saint Petersburgh, Rusia.
Krestovsky Stadium, di Saint Petersburgh, Rusia.

SAINT PETERSBURG– Euro 2020 telah diundur setahun seiring pandemi Covid-19. Meski begitu, masih ada keraguan bahwa turnamen sepak bola terbesar antarnegara di Eropa itu bisa terselenggara di 12 kota pada 12 Juni sampai 12 Juli mendatang.

Alasannya, otoritas pemerintahan dari sejumlah kota venue seperti Dublin (Aviva Stadium) maupun Glasgow (Hampden Park) belum memberikan kepastian terkait protokol kesehatan bagi kedatangan penonton dari luar kota mereka.

Yang paling siap sampai Rabu (3/3) atau bertepatan dengan H-100 Euro 2020 adalah London (Wembley Stadium) dan Saint Petersburg (Krestovsky Stadium). ”Untuk Saint Petersburg, kami yakin Krestovsky Stadium dengan target keterisian stadion hingga 50 persen saat turnamen nanti,” kata Ketua Komite Penyelenggara Euro 2020 di Saint Petersburg Alexei Sorokin seperti dilansir Reuters. (io/c6/dns)

Editor: izak-Indra Zakaria

Tags

Rekomendasi

Terkini

Nur Anisa Hasrat Berikan yang Terbaik

Senin, 22 April 2024 | 13:45 WIB

Layar Kaltim Pantang Terlena

Senin, 22 April 2024 | 12:45 WIB

Menang di Shanghai, Ini Kata Max Verstappen

Senin, 22 April 2024 | 10:10 WIB

Tinjau Langsung Perkembangan Atlet

Sabtu, 20 April 2024 | 17:10 WIB

Serasa Membalap di Atas Es

Sabtu, 20 April 2024 | 14:35 WIB

“Bukan Saya yang Indisipliner”

Jumat, 19 April 2024 | 16:00 WIB

KBL Kembali Digulirkan Akhir Pekan Ini

Jumat, 19 April 2024 | 15:00 WIB

Ingin Gelar Kejuaraan Paralayang Dunia di Kotabaru

Jumat, 19 April 2024 | 14:30 WIB

Karate Fokus Mengasah Psikis

Selasa, 16 April 2024 | 11:30 WIB

Duka Olahraga Kaltim, Polo Berpulang

Selasa, 16 April 2024 | 10:50 WIB
X