“Persentase kenaikan terbesar ekspor non-migas Oktober 2020 jika dibandingkan September 2020 terjadi ke Bangladesh sebesar 238,12 persen, yaitu dari USD 11,43 juta menjadi USD 38,64 juta. Sedangkan persentase penurunan terbesar terjadi ke Taiwan sebesar 37,06 persen, yaitu dari USD 70,27 juta menjadi USD 44,23 juta,” pungkasnya. (ctr/ndu/k15)
Perkembangan Ekspor Kaltim 2020 (Miliar USD)
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt
2020 1,24 1,25 1,31 1,13 0,95 0,89 0,94 0,90 0,85 0,92
Sumber: BPS Kaltim